AUDIAN LAILI, seorang perempuan yang lahir di Jombang, pernah menghabiskan masa kecilnya di Jember, dan saat ini beraktivitas di Yogya. Sehari-hari dia bekerja sebagai redaktur Mojok.co, tempat di mana esai-esai di buku ini ditulis sepanjang 2018-2019. Bisa dijumpai di akun Instagram: @audianlaili.